Presiden RI 2024 ? Mana Pilihanmu

Ambil Paksa Mobil Pengacara, Dua Anggota Polsek Sukolilo Dilaporkan Ke Propam Polda Jatim



Medianusantara.co.id || Surabaya ,- Dua anggota polisi aktif dilaporkan ke Propam kepolisian daerah Jawa Timur. Keduaanya berdinas di Kepoli...


Medianusantara.co.id || Surabaya
,- Dua anggota polisi aktif dilaporkan ke Propam kepolisian daerah Jawa Timur. Keduaanya berdinas di Kepolisian Sektor Sukolilo lantaran telah merusak dan mengambil paksa mobil Mitsubishi Pajero Putih L 1371 KR milik M Sahid, yang terparkir di garasi rumahnya di Jalan Pagesangan Asri X surabaya.



Aksi oknum Polisi bernama Alfian dan Joko tersebut terjadi pada Sabtu 26 Februari 2022 sekitar pukul 02.00 WIB. Saat itu, Alfian dan Joko tampak bersama dua orang debt Collector.



Penyitaan tersebut tanpa surat tugas. Juga, tanpa didampingi perangkat kampung sebagai mana biasanya penyitaan.



Sahid mengungkapkan, kejadian tersebut terjadi saat dirinya sedang tidak ada di rumah. Ia baru mengetahui setalah istrinya menelpon. Saat itu, istrinya panik sebab ada orang tak dikenal mencongkel mobil di garasi rumah.



"Setelah dihubungi istri, saya langsung pulang. Posisi mobil sudah mau dikeluarkan dari garasi,” ungkap Sahid, Minggu (27/02/2022).



Saat tiba di rumah, Sahid yang berprofesi sebagai advokat itu sempat berkomunikasi dengan dua oknum Polisi tersebut.



Saat itu, kata Sahid, dirinya dituduh sebagai penadah penggelapan mobil. Kendati demikian, dua oknum Polisi tersebut tidak mau menunjukkan surat perintah dan bukti laporan terkait perkara yang dituduhkan tersebut.



"Saya sempat minta surat tugas kepada mereka, namun tidak bisa menunjukan, dan mereka menuduh saya sebagai pelaku penggelapan. Tapi anehnya mereka hanya membawa mobil saja,” ucap Sahid



Atas tuduhan sebagai penadah dan mengambil mobil tanpa ijin itu, Sahid mengaku sudah melaporkan kedua oknum anggota Polsek Sukolilo itu ke Propam Polda Jatim.



“Saya sudah membuat laporan ke Propam Jatim, atas tindakan kedua oknum itu,” pungkasnya.

Penulis : Red

COMMENTS

Pengunjung Hari ini

Nama

Advertorial,26,Berita-Investigasi,16,Berita-Terbaru,315,Berita-Utama,274,Daerah,112,Hobby,12,Hukum-Kriminal,92,Internasional,31,Kesehatan,12,Nasional,92,Pemerintah,59,Perumahan,10,Politik,43,Polri,151,Religi,66,Sejarah,1,Selebritis,1,Seni-Budaya,7,Technology,24,TERBARU,40,TNI,44,UTAMA,11,
ltr
item
Media Nusantara Situs Pemberitaan Indonesia hingga Dunia: Ambil Paksa Mobil Pengacara, Dua Anggota Polsek Sukolilo Dilaporkan Ke Propam Polda Jatim
Ambil Paksa Mobil Pengacara, Dua Anggota Polsek Sukolilo Dilaporkan Ke Propam Polda Jatim
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEi39HA_gMIRVh_9qziGzLKoiFiJ5sRxtx327T5X5rOIMPiEF_-eN4JR8_zw3_dhYK0lilnz3BZAETtybfY_Z1UqBcpWVzBe4iDbkgDsOq9OvZy8mSP8voUQ8jMbmLViJopbghOmDWh95ZvEe_OzGWG0QvoFcFC7gk0enKXbTI2l0yHaKiZcXLQyBkT9=w400-h225
https://blogger.googleusercontent.com/img/a/AVvXsEi39HA_gMIRVh_9qziGzLKoiFiJ5sRxtx327T5X5rOIMPiEF_-eN4JR8_zw3_dhYK0lilnz3BZAETtybfY_Z1UqBcpWVzBe4iDbkgDsOq9OvZy8mSP8voUQ8jMbmLViJopbghOmDWh95ZvEe_OzGWG0QvoFcFC7gk0enKXbTI2l0yHaKiZcXLQyBkT9=s72-w400-c-h225
Media Nusantara Situs Pemberitaan Indonesia hingga Dunia
https://www.medianusantara.co.id/2022/03/ambil-paksa-mobil-pengacara-dua-anggota.html
https://www.medianusantara.co.id/
https://www.medianusantara.co.id/
https://www.medianusantara.co.id/2022/03/ambil-paksa-mobil-pengacara-dua-anggota.html
true
4129672720319406382
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy